Jakarta – Posisi Presiden Direktur PT Freeport Indonesia saat ini dipastikan kosong setelah Maroef Sjamsoeddin secara resmi mengundurkan diri dari jabatan terkait terhitung mulai hari ini, Senin (17/01/2016), sebagaimana diungkapkan juru bicara perusahaan itu. Riza Pratama yang merupakan juru bicara dari PT Freeport Indonesia membenarkan kabar pengunduran diri Maroef Sjamsoeddin sebagai Presiden Direktur tercatat berlaku mulai Senin (17/01/2016). Hal ini ...
Read More »Tag Archives: Maroef Sjamsoeddin
Hadir di Sidang MKD, Maroef Sjamsoeddin Dituding Siapkan Jebakan Batman
Jakarta – Presiden Direktur PT. Freeport Indonesia Maroef Sjamsoeddin dituding telah menyiapkan jebakan batman untuk Setya Novanto dan Reza Chalid. Tudingan tersebut dilontarkan Zainut Tauhid, Anggota MKD dari Fraksi PPP, saat sidang kasus dugaan pelanggaran etika yang dilakukan Setya Novanto, Kamis (3/12). “Kalau dilihat Bapak seperti memancing pembicaraan. Setelah Bapak bicara tolong dimatangkan terkait saham kemudian ramai di situ SN ...
Read More »Dengan Alasan Untuk Kepentingan Hukum, Jaksa Agung Mengambil Alat Rekam Bos Freeport
Jakarta – Hari ini (Kamis, 3/12/2015) Presiden Direktur PT. Freeport Indonesia, Maroef Sjamsoeddin, dipanggil untuk memberikan keterangan di persidangan MKD DPR. Selain itu dirinya juga mulai diperiksa oleh Kejagung terkait kasus perpanjangan kontrak PT. Freeport Indonesia yang menyeret Ketua DPR RI Setya Novanto. Jaksa Agung Muhammad Prasetyo mengungkap bahwa pihaknya telah meminjam ponsel milik Maroef Sjamsoeddin untuk kepentingan hukum. Ponsel ...
Read More »